Cipayung Plus Kota Bandar Lampung : Peredaran Narkotika di Lampung Semakin Terstruktur dan Mengkhawatirkan

Avatar photo

- Penulis

Kamis, 27 November 2025 - 17:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cipayung Plus Kota Bandar Lampung : Peredaran Narkotika di Lampung Semakin Terstruktur dan Mengkhawatirkan

Kompastuntas.com, Kota Bandar Lampung—menyampaikan keprihatinan yang mendalam terhadap semakin maraknya peredaran narkotika di Provinsi Lampung. Berbagai kejadian dalam satu tahun terakhir menunjukkan bahwa peredaran narkoba di daerah ini tidak lagi bersifat sporadis, tetapi telah berjalan secara terstruktur dan menyentuh banyak lapisan masyarakat maupun institusi.

Salah satu kasus yang menjadi sorotan adalah dugaan penjualan barang bukti narkotika oleh oknum aparat di lingkungan Polda Lampung sekitar satu tahun lalu. Kejadian ini menjadi sinyal kuat bahwa integritas penegakan hukum harus segera dibenahi. Cipayung Plus menilai bahwa restrukturisasi internal yang dilakukan Polda Lampung akhir-akhir ini justru melemahkan pengawasan, sehingga celah peredaran narkotika makin terbuka lebar.

Baca Juga :  Dewan Pers: Tayangan Terkait Kasus OOJ Bukan Produk Jurnalistik, Tian Bahtiar Diduga Bayar Buzzer

Situasi makin memprihatinkan ketika ditemukan puluhan ribu pil ekstasi yang diduga berasal dari wilayah jalur tol Terbanggi Besar – Bakauheni, salah satunya terkait kasus kecelakaan yang baru-baru ini menjadi perhatian publik. Temuan ini semakin memperkuat dugaan bahwa jaringan peredaran narkotika di Lampung berjalan dengan rapi, terkoordinasi, dan berhasil lolos dari pengawasan aparat.

Baca Juga :  Aroma Mark-Up di Tanjung Heran, Inspektorat Tanggamus Bergerak Setelah Surat Kejaksaan Muncul

Cipayung Plus Kota Bandar Lampung menegaskan bahwa rangkaian peristiwa ini merupakan alarm keras bagi seluruh masyarakat dan pemerintah daerah. Lampung sebagai gerbang utama Pulau Sumatra tidak boleh dibiarkan menjadi tempat transit atau pusat peredaran narkotika yang pada akhirnya mengancam masa depan generasi muda.

Cipayung Plus Kota Bandar Lampung menegaskan komitmennya untuk terus mengawal isu ini demi masa depan generasi muda dan keamanan sosial seluruh masyarakat.

Berita Terkait

Ditreskrimsus) Polda Lampung, berhasil melakukan pengungkapan terhadap tiga orang tersangka
Sepanjang 2025, Polresta Bandar Lampung Tangani 4.729 Kasus Pidana, Curanmor Dominasi
Sauki meminta Polresta Bandar Lampung. Agar Melakukan Penangkapan Pelaku yang Mengeroyok dirinya
Tolak Prapid, Hakim PN Tanjungkarang Nilai Penetapan Tersangka “Raja Besi Tua” H. Nuryadin Telah Sah, PH Minta Polresta Bandar Lampung Segera Limpahkan Berkas Perkara ke Jaksa
Kasus Abu Bakar Masuk Tahap Akhir, Pledoi Ungkap Dugaan Cacat Dakwaan
Dinas Kehutanan Lampung Klarifikasi Dugaan Illegal Logging di Pesisir Barat, TNI Turun Tangan Atas Perintah Dandim
Poltabes Bandar Lampung Periksa “Raja Besi Tua” H. Nuryadin Sebagai Tersangka Sumpah Palsu-Kejahatan Menista Selama 7 Jam
Sebuah sepeda motor Honda Vario 125 milik Tondi Satria Muhammad Nurul, seorang pelajar, dilaporkan hilang dari area parkir Kolam Renang Universitas Lampung
Berita ini 60 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:37 WIB

Ditreskrimsus) Polda Lampung, berhasil melakukan pengungkapan terhadap tiga orang tersangka

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:00 WIB

Sepanjang 2025, Polresta Bandar Lampung Tangani 4.729 Kasus Pidana, Curanmor Dominasi

Rabu, 31 Desember 2025 - 13:47 WIB

Sauki meminta Polresta Bandar Lampung. Agar Melakukan Penangkapan Pelaku yang Mengeroyok dirinya

Kamis, 18 Desember 2025 - 17:46 WIB

Tolak Prapid, Hakim PN Tanjungkarang Nilai Penetapan Tersangka “Raja Besi Tua” H. Nuryadin Telah Sah, PH Minta Polresta Bandar Lampung Segera Limpahkan Berkas Perkara ke Jaksa

Senin, 15 Desember 2025 - 23:57 WIB

Kasus Abu Bakar Masuk Tahap Akhir, Pledoi Ungkap Dugaan Cacat Dakwaan

Berita Terbaru

Pemerintahan

Pemprov Lampung Buka Peluang Kerjasama dengan Sucofindo

Rabu, 14 Jan 2026 - 22:35 WIB